0

Siapkanlah sistem koordinat Cartesius lengkap dengan skalanya
Lukislah masing masing PLDV pada sistem koordinat Cartesius  dengan memperhatikan titik potongnya dengan sumbu X dan sumbu Y
Suatu garis memotong sumbu X jika y = 0
Suatu garis memotong sumbu Y jika x = 0
Berdasarkan grafik, perhatikan titik potong antara kedua garis lurus. Titik potong dari kedua garis itu merupakan HP dari SPLDV tersebut
Contoh : 

Selesaikan sistem persamaan dibawah ini dengan metode grafik
                                    x +   y = 6 
                                    x - 2 y = 0  

Penyelesaian :
Untuk melukis grafik dari masing-masing persamaan dapat dibuat tabel berikut ini:


maka dapat digambar seperti di bawah ini










Dari gambar di atas terlihat bahwa titik potong kedua garis adalah pasangan bilangan yang secara serentak memenuhi kedua persamaan, yaitu (4,2). Titik potong kedua garis tersebut merupakan penyelesaian sistem persamaan tersebut. Jadi himpunan penyelesaiannya adalah {(4,2)}.

0 comments:

Post a Comment